Para Capres Akan Hadir di Seminar Kelautan di Gd. Merdeka

BANDUNG-Sekda Prov. Jabar, Wawan Ridwan menghadiri acara Peringatan Hari
Kelautan Se-Dunia, Rabu (11/6) di Gedung Merdeka Bandung.
Selain peringatan Hari Kelautan Sedunia, juga diselenggarakan Launching Hari Nusantara Nasional Bidang Kelautan. Kegiatan tersebut dibuka secara resmi
bersama-sama oleh Menteri Kelautan dan Perikanan RI, Tjitjip Soetarjo, Menristek
RI, Gusti Muhamad Hatta, Sekda Prov. Jabar, Wawan Ridwan, Wagub Kalsel, Walikota Kota Baru Prov. Kalsel, Rektor UNIKOM Bandung.
Untuk puncak acara Hari Nusantara 2014 akan berlangsung pada Tanggal 13
Desember 2014 di Kota Baru Kalimantan Selatan.
pada sesi seminar nasional Bidang Kelautan, direncanakan akan hadir para capres RI yang akan memberikan paparan tentang Kebijakan di Bidang Kelautan.
Sumber :